Resmi Jadi Presiden Real Valladolid, Ini Tekad Ronaldo Nazario
Agen Bola Online - Presiden baru Real Valladolid, Ronaldo Nazario, yakin bisa membantu membawa klub barunya itu meraih masa depan cerah dan menyatu para pengurus papan atas mereka.Ronaldo Nazario yang mantan striker Timnas Brasil itu lengkapi pengambilalihan Real Valladolid sebesar 30 juta euro, dan kini akan menjadi pemimpin teratas di tim promosi La Liga tersebut.
“Bagi saya, ini hari yang sangat penting,“ tandas Ronldo Nazario kepada wartawan.
Agen bola terpercaya -“Saya telah lalui banyak tahapan dan proses untuk mempersiapkan diri dalam beberapa tahun terakhir, baik di dalam maupun di luar sepakbola, dan saya sangat bangga berada di sini hari ini,” tambahnya.
“Arah manajemen baru ini akan ditentukan empat kata, yakni daya saing, transparansi, revolusi dan sosial – kami akan andalkan Carlos Suarez (presiden Valladolid sebelumnya) yang akan tetap di sini,” ungkap Ronaldo.
“Kami ingin mengkonsolidasikan klub ini di tingkat atas dan terus membangun, tetapi dengan kesatuan baik di dalam maupun luar lapangan, saya yakin dalam ide-ide ini,’ tambahnya.
“Saya ingin semua orang berpartisipasi, apakah Anda jadi bagian dari klub atau hanya penggemar, kami ingin ide, pendapat, kritik, dan harapan – semua orang dapat memainkan peran,” tandas Ronaldo.
Carlos Suarez mencatat: “Kedatangan Ronaldo akan menempatkan Real Valladolid di peta dan memungkinkan kami membuat lompatan dalam kualitas, kami semua menyambutnya di rumah kami,” aku mantan presiden Carlos Suarez.
Agen Casino Online - Ronaldo sebelumnya memiliki saham di klub Amerika Fort Lauderdale Strikers sebelum pembubaran mereka pada tahun 2016.
Real Valladolid mengonfirmasi, Ronaldo sebagai presiden baru mereka pada Senin (3/9) malam WIB. Mantan striker Barcelona dan Real Madrid itu telah membeli 51 persen dari saham klub tersebut, dengan kesepakatan 30 juta euro gantikan Carlos Suarez – yang akan tetap berada di dewan klub – dalam peran berbeda.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar